Minggu, 24 September 2017

Jawaban UTS

1. Widget merupakan sebuah kemudahan yang diberikan kepada blogger untuk memberikan sebuah fasilitasi yang berguna untuk para pembaca untuk mencari ataupun melihat konten atau blog yang telah kita buat.

2. 5 widget yang harus terdapat pada blog adalah:
- Postingan populer
Tujuan dari widget ini supaya pembaca dapat mengetahui blog-blog yang memiliki kualitas tulisan terbaik.
- Label
Tujuan dari label ini adalah untuk mengelompokan blog blog berdasarkan jenisnya atau pembahasannya.
- Kotak pencarian
Tujuan dari kotak pencarian ini adalah untuk memudahkan pembaca mencari blog milik penulis yang ingin dibacanya.
- Profil
Tujuan dari profil adalah untuk pembaca mengenal penulis.
- Arsip blog
Tujuan dari arsip blog adalah untuk pembaca dapat mencari ide lain dari blog penulis dan dapat melihat blog blog yang ada.

3. Langkah langkah dalam memasang widget dalam sebuah blog:
a. Masuk ke akun blog.
b. Pilih tata letak pada bagian kiri yang ada di blog.
c. Pilih letak yang ingin anda pasang widget.
d. Klik tambahkan gadget.
e. Kemudian pilih gadget yang diinginkan.

4. cara mengganti template pada blog adalah:
a. Masuk ke akun blog anda.
b. Pilih tema pada pojok atas sebelah kiri.
c. Kemudian pilih template seuasi selera.
d. Dan pilih terapkan ke blog.

5. 5 kata kunci dalam ceramah:
- Mendengarkan ceramah
- Berbicara
- Menyimak pembicaraan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar